Pertama kali jamnas digelar di bukit sidoguro
Brantas. co. Id – Klaten 14/09/2024.HUT honda adv indonesia yang ke 5, menggelar jambore nasional (jamnas) honda adv indonesia ke-3, yang digelar 14-15 september 2024 di bukit sidoguro, kerakitan, bayat, kabupaten klaten.
Jamnas ke-3 yang bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi seluruh pengguna honda adv di seluruh indonesia.
Dika sebagai perwakilan honda adv regional jateng diy selaku panita penyelanggara menyampaikan jambore nasiol (jamnas) yang digelar di bukit
sidoguro menyuguhkan pemandang yang sangat indah untuk menyelengaran acara HUT honda adv indonesia yang ke-5 dan jambore nasional (jamnas)honda adv ke-3.
Ali abel selaku ketua honda adv indonesia menuturkan dengan adanya jambore nasional(jamnas)honda adv ke-3 yang di hadiri dari berbagai wilayah kabupaten dan kota di seluruh indonesia.juga di hadiri dua perwakilan honda adv dari negri jiran malaisya.
Ali abel juga menjelaskan jambore nasional (jamnas) untuk mempererat tali silaturahmi di seluruh indonesia,ini sudah yang ke-3 kalinya,acara jambore nasional (jamnas) honda adv,sebelumnya sudah di gelar di malang dan bali
Frans 48th,perwakilan honda adv dari kendari yang mengendarai sepeda motor honda adv dari kendari selama lima hari untuk sampai di bukit sidoguro,kerakitan,bayat kabupaten klaten
Kegiatan Jambore nasional (jamnas) honda adv indonesia di kabupaten klaten ini ada penanam pohon di salah satu desa di kabupaten klaten dan csr, untuk meningkatkan umkm di wilayah kabupaten klaten jelas Heni devisi kegiatan honda adv indonesia.(Anas)